Cara Menghilangkan Iklan di Chrome

Cara menghilangkan iklan di chrome banyak sekali langkahnya yang bisa anda ketahui. Pasalnya, kemunculan iklan secara tiba-tiba bisa mengganggu kenyamanan kita selama berselancar di dunia maya.


Setiap kali memasuki situs di chrome, kadang sering muncul sebuah notifikasi atau iklan. Keberadaannya tentu sangat mengganggu kita dan sangat menyebalkan. Namun, masalah tersebut bisa diatasi dengan mudah.

Cara Menghilangkan Iklan di Chrome

Cara Menghilangkan Iklan di Chrome dengan Mudah


Memang sebagian belum ada yang tahu kemunculan iklan ternyata bisa disebabkan oleh masalah pada google chrome sendiri. Selain itu, juga disebabkan oleh aplikasi yang tengah sedang berjalan tanpa anda ketahui sebelumnya.


Apabila dalam waktu belakangan and sering menginstal aplikasi, bisa jadi itu penyebabnya. Karena aplikasi yang kurang bisa dipercaya sering memicu munculnya iklan.


Mungkin aplikasi semacam ini tanpa disadari sudah ada perangkat anda tanpa pernah menginstalnya. Mereka bisa datang dari suatu aplikasi ketika proses penginstalan sedang terjadi.


Perangkat Telah Disusupi Malware


Karena dalam pengaturan chrome di awal adalah pemblokiran terhadap pop-up. Lalu, iklan terjadi sebab perangkat anda telah disusupi virus atau malware yang berasal dari aplikasi terinstal.


Sehingga, anda harus menghapus aplikasi yang bermasalah tersebut. Selanjutnya anda bisa instal ulang dengan mendownload terlebih dahulu.


Melakukan Scanning Virus


Cara menghilangkan iklan di chrome pada pc yang pertama adalah dengan melakukan scanning virus. Pasalnya iklan muncul bisa disebabkan oleh virus. Virus juga memiliki banyak jenis salah satunya Adware.


Virus tersebut bisa berjalan bahkan tanpa anda ketahui sebelumnya. Anda hanya bisa tahu saat ada iklan muncul di layar laptop anda. Jika anda sering menemukan iklan sejenis ini, bisa dilakukan dengan cara memblokir iklan tersebut.


Jika anda menggunakan Windows Defender, cara yang pertama adalah dengan membuka windows tersebut. Selanjutnya, tekan Quick dan pilih Scan Now. Tunggu sampai proses scanning selesai. Jika sudah terdeteksi semuanya jangan lupa untuk restart laptop.


Menghapus File Temporary


Cara menghilangkan iklan di chrome pada laptop/pc selanjutnya adalah dengan menghapus file temporary. File tersebut adalah sekumpulan file ketika laptop digunakan secara otomatis. Bahkan file tersebut berfungsi untuk bermacam-macam.


Tetapi, file temporary secara otomatis bisa menyimpan data yang berasal dari iklan. Maka, jika laptop mulai muncul iklan, anda harus segera menghapus file tersebut.


Caranya juga cukup mudah bagi yang sudah berpengalaman, yaitu pertama dengan menekan tombol Windows+R. Ketikkan Temp di kotak pencarian. Jika sudah, nanti akan muncul jendela baru.


Saat itu anda bisa langsung menghapus semua folder yang ada disana. Selanjutnya, dengan menekan tombol Windows+R kembali dengan ketik "%temp% dan OK. Bahkan, anda bisa langsung menghapus semua file yang muncul, lalu restart laptop anda.


Mengubah Settingan Windows


Jika anda menggunakan laptop windows 10, cara menghilangkan iklan di chrome adalah dengan mengubah settingannya. Pasalnya, iklan ini sering muncul secara tiba-tiba di laptop ini. Biasanya sering muncul di menu notifikasi, start, file explorer dan taskbar.


Tapi, anda tidak perlu khawatir, karena anda bisa menghilangkan pop-up di pc dengan menggunakan OS tersebut. Pertama buka menu setting dan pilih notifikasi. Anda bisa pilih Off di kolom "Show me The Window".


Kemudian, anda bisa membuka kembali menu setting dengan memilih Personalization. Selanjutnya, klik Start dengan mengatur Showing Suggestion ke mode Off. Buka menu settings lagi dan pilih notification lagi.


Kemudian, anda pilih Off di kolom "Get Tips". Terakhir dengan membuka Explorer dan klik View. Lalu, menonaktifkan kolom Sync Provider Notification.

Baca juga: Film Marvel Terpopuler

Reinstall Windows


Selanjutnya, ada cara menghilangkan iklan di chrome pada laptop anda yaitu dengan install ulang windows. Cara ini dilakukan apabila pada langkah-langkah sebelumnya tidak berhasil. Ada baiknya anda reinstall windows saja.


Sehingga, virus yang ada laptop anda akan hilang semuanya. Namun, pastikan juga bahwa setelah proses install, seluruh data yang tersimpan di penyimpanan harus sudah terhapus. Cara ini jika iklan tidak bisa hilang sama sekali, maka anda bisa langsung menghapusnya.


Nah, itulah beberapa cara menghilangkan iklan di chrome pada laptop/pc anda dengan sangat mudah. Jadi anda tidak perlu khawatir lagi ada iklan yang muncul.

Comments :

Post a Comment